Indonesia
GR Live
Pre-Show
Official
Show
JUN 1019:30 CEST20:00 CESTSummer Game Fest Kickoff
JUN 1120:30 CEST21:00 CESTKoch Primetime
JUN 1216:30 CEST17:00 CESTGuerrilla Collective 2
20:30 CEST21:00 CESTUbisoft Forward
22:00 CEST22:30 CESTDevolver Digital
22:30 CEST23:00 CESTGearbox Showcase
GR Live
Pre-Show
Official
Show
JUN 1318:30 CEST19:00 CESTXbox & Bethesda Showcase
20:45 CEST21:15 CESTSquare Enix Presents
23:00 CEST23:30 CESTPC Gaming Show
JUN 1423:00 CEST23:30 CESTCapcom Showcase
JUN 1517:30 CEST18:00 CESTNintendo Direct
TBATBAE3 Awards Show
JUN 1618:30 CEST19:00 CESTSteam Next Fest

E3 2021 + Summer Game Fest Semua hal yang perlu kamu ketahu: Tanggal, berita, trailer, dan lainnya

Video-video

Gameplay, trailer, blog video, impresi, preview… Di sini, kami akan memberitahu kamu tentang hal-hal terbaik dan terburuk dari setiap konferensi. Liputan kami dari E3 2021 akan menawarkan semua hal yang perlu kamu tahu. Jika kamu lebih senang memencet tombol putar dibandingkan membaca, di sinilah tempatnya.

E3 GRTV

Lebih banyak

Video

Lebih banyak

Berita terbaru dari E3 2021 digital + Summer Game Fest

Pengumuman-pengumuman tidak terduga dari Ubisoft, Microsoft, dan Nintendo. Perilisan-perilisan paling ditunggu-tunggu. Semua berita dari E3 2021 yang akan datang ada di sini, di Gamereactor. Geser ke bawah untuk mencari tahu!

Apa yang kami tahu tentang video game setelah mereka diumumkan di E3 2021? Bagaiana rasanya mencoba ide-ide dan mekanika-mekanika baru yang mereka tawarkan? Bagaimana dunia baru yang mereka sajikan? Ada banyak game yang akan muncul - di sini, kamu akan menemukan semua pratinjau yang ada dari E3 2021.

Ada sebuah tim di belakang setiap video game, dan setiap tim memiliki banyak hal yang ingin disampaikan tentang game mereka yang akan datang. Di Gamereactor, kami senang memberikan para developer mikrofon untuk membicarakan proyek-proyek mereka dan bahkan membagikan beberapa berita baru. Tetap di sini supaya kamu tidak ketinggalan sedikitpun wawancara dan berita eksklusif selama E3 2021.

Review acara, rangkuman pengumuman, liputan spesial… Di sini kamu bisa menemukan sorotan dan artikel terkait E3. Jadi simaklah, ada banyak yang bisa kamu baca!

Berita

dropdownMenu

Berita

terbaru populer dikomentari

Preview

terbaru populer dikomentari

Review

terbaru populer dikomentari

Artikel

terbaru populer dikomentari

Acara video game terbesar telah kembali. Dari 12 Juni sampai dengan 15 Juni, acara tradisional yang biasanya berlangsung di Los Angeles akan membuktikan kebolehannya dalam sebuah format online. Kita bisa mengharapkan pengumuman-pengumuman besar dari perusahaan-perusahaan seperti Microsoft dan Nintendo, sementara yang lain seperti Sony dan EA akan tetap absen karena mereka sudah memiliki acara musim panas sendiri.

Tetapi tidak hanya itu saja. Pemanasan menuju E3 akan berlangsung dari 7 Juni hingga 11 Juni - jadi bersiaplah untuk sejumlah acara-acara spesial berisi developer video game, sponsor-sponsor, media, influencer, dan penerbit-penerbit. Ada banyak yang harus diliput!

Kami tahu kamu tidak ingin melewatkan apapun tentang rentetan acara itu, di mana video game konsol dan PC menjadi pusat perhatian. Itulah kenapa kami di Gamereactor akan menawarkan kamu liputan paling menyeluruh dari E3 2021 + Summer Game Fest.

Pengumuman-pengumuman, trailer, gameplay, wawancara, berita, pratinjau… Di sini, kamu akan menemukan semuanya yang dibagikan para perusahaan game selama E3 Online yang akan datang. Kami akan membicarakan tentang semua game baru yang diumumkan untuk Nintendo Switch, PlayStation 5, Xbox Series S/X, PC, dan bahkan PS4 dan Xbox One. Semua info hanya tinggal satu klik saja!